Categories: Bahan Bangunan

by Admin

Share

Categories: Bahan Bangunan

by Admin

Share

Kegunaan besi cnp untuk kontruksi bangunan gedung – Salah satu material bangunan yang dianggap penting dan wajib digunakan untuk membuat bangunan lebih kokoh pada beberapa bagian tertentu adalah besi cnp kanal c. Ternyata, juga terdapat kegunaan besi cnp untuk kontruksi bangunan gedung yang tak ada salahnya untuk Anda ketahui. Dengan demikian, Anda akan bisa memanfaatkannya dengan baik.

Besi cnp kanal c. Mungkin sebagian dari Anda ada yang sudah pernah mengetahui atau melihat besi dengan jenis ini. Ya, besi dengan panjang 6 meter ini bisa Anda temui di toko bahan bangunan atau beberapa pihak yang menjual. Lalu, seberapa penting besi tersebut, sehingga dinilai memiliki kegunaan besi cnp untuk kontruksi bangunan gedung atau sebagainya?

Lalu, apa sebenarnya kegunaan besi cnp untuk kontruksi bangunan gedung? Jawaban dari pertanyaan tersebut sederhana dan akan bisa Anda temukan dalam pembahasan setelah ini. Sebab, pembahasan mengenai kegunaan besi cnp untuk kontruksi bangunan gedung akan diulas secara singkat, padat, dan juga jelas untuk membantu Anda dalam memahaminya.

Seperti yang telah dibahas sedikit di atas, ternyata juga terdapat kegunaan besi cnp untuk kontruksi bangunan gedung yang ada baiknya Anda ketahui. Berikut ini adalah beberapa kegunaan besi cnp untuk kontruksi bangunan gedung yang bisa Anda ketahui secara singkat, padat, dan juga jelas.

 

  1. Sebagai rangka atap

Biasanya, besi cnp kanal c bisa digunakan sebagai rangka atap bangunan. Pada umumnya, bagian rangka atap bangunan yang menggunakan jenis ini bisa dan banyak Anda temui jika mengunjungi kawasan gedung, pabrik, atau gudang.

Besi ini akan dipasang menyerupai 2 sisi samping pada segitiga untuk menopang atap dari bangunan gedung, gudang, atau pabrik. Selain itu, juga banyak bentuk penataan besi dengan jenis ini yang berbeda, sesuai dengan fungsi dan tujuannya.

 

Ternyata, besi cnp kanal c ini juga bisa digunakan sebagai pagar. Terdapat beberapa gedung yang memiliki pagar tinggi. Pagar tinggi yang terbuat dari bahan besi ini menggunakan besi cnp kanal c yang dinilai kokoh dan juga memiliki ketinggian serta bentuk yang memadai untuk difungsikan sebagai pagar pengaman.

 

Pada beberapa gedung, terdapat purlin atau balok dudukan penutup atap. Untuk membuat purlin ini, biasanya banyak pihak yang memilih bahan dari besi cnp kanal c yang dinilai kokoh dan bisa menopang berat benda di atasnya.

 

Terkadang, ada dinding yang ditutup oleh sesuatu yang tampak seperti logam. Jika Anda melihat penutup dinding seperti itu, maka bahan yang digunakan adalah besi cnp kanal c.

 

Arsitektur biasanya membutuhkan bingkai yang digunakan untuk membentuk komponennya. Maka, besi cnp kanal c bisa digunakan sebagai bahan atau materinya.

 

Itulah informasi kegunaan besi cnp untuk kontruksi bangunan gedung yang perlu anda ketahui. Saat anda melakukan pembelian komponen kontruksi bangunan ini, anda juga harus hati-hati karena banyak toko yang terkadang tidak memberi arahan pada pembelinya. Untuk itu, anda bisa memilih toko baja ringan untuk solusi ini. Selain terpercaya, besi yang dijual juga berkualitas baik.

STAY IN THE LOOP

Subscribe to our free newsletter.

Don’t have an account yet? Get started with a 12-day free trial

Related Posts

  • Wiremesh dan besi beton konvensional memiliki fungsi utama yang sama, yaitu memperkuat struktur beton. Namun, wiremesh hadir dalam bentuk anyaman baja yang sudah disusun dengan jarak tertentu, sehingga lebih praktis dan efisien dalam pemasangan. Di sisi lain, besi beton konvensional berbentuk batang tunggal yang perlu dirakit terlebih dahulu sebelum digunakan. Keunggulan wiremesh terletak pada distribusi […]

  • Pasang Atap Galvalum – Atap merupakan salah satu elemen penting dalam sebuah bangunan. Pemilihan material atap yang tepat akan menentukan ketahanan dan kenyamanan hunian dalam jangka panjang. Salah satu pilihan terbaik yang banyak digunakan saat ini adalah atap galvalum. Material ini dikenal karena kekuatan dan daya tahannya terhadap berbagai kondisi cuaca. Dalam artikel ini, kita akan […]

  • Besi UNP merupakan salah satu material yang memiliki peran penting dalam berbagai sektor industri, khususnya konstruksi dan manufaktur. Bentuknya yang menyerupai huruf “U” memberikan kestabilan serta kekuatan struktural yang tinggi, sehingga banyak digunakan dalam rangka bangunan, jembatan, dan infrastruktur lainnya. Selain itu, kemudahan dalam proses pemotongan dan penyambungan menjadikan besi UNP fleksibel untuk berbagai kebutuhan […]

  • Desain atap rumah memiliki peran penting dalam menentukan kenyamanan dan ketahanan sebuah hunian. Selain sebagai pelindung dari cuaca, atap juga berpengaruh pada estetika dan efisiensi energi dalam rumah. Pemilihan desain atap yang tepat dapat membantu mengurangi panas berlebih di dalam ruangan serta memastikan sirkulasi udara yang baik. Dengan begitu, rumah tidak hanya terasa lebih sejuk, […]