GRC merupakan singkatan dari Glassfiber Reinforced Cement, adalah plafon yang terbuat dari campuran semen dan serat. Jika dilihat sekilas, plafon GRC ini memiliki bahan dasar yang hampir serupa dengan beton, namun bobotnya lebih ringan. Apabila konstruksi beton memiliki tulang baja di dalamnya. Maka, plafon GRC ini menggunakan serat glass fiber sebagai penguatnya. Beberapa orang mungkin […]
Kawat bangunan mempunyai beberapa kelebihan yang membuatnya penting dalam konstruksi dan berbagai macam penggunaanya seperti: 1. Kekuatan Tambahan Kawat bangunan, seperti kawat tulangan, memberikan kekuatan tambahan pada struktur beton, mengurangi risiko retak dan kegagalan struktural. 2. Ketahanan Terhadap Tekanan Kawat yang digunakan dalam konstruksi tahan terhadap tekanan dan tegangan, menjaga integritas struktur dalam beban yang […]
Ada beberapa jenis kawat bangunan yang digunakan dalam konstruksi dan penggunaannya yang paling umum adalah sebagai berikut ini: 1. Kawat Tulangan (Rebar) Kawat tulangan terbuat dari baja dan memiliki permukaan bergerigi untuk meningkatkan cengkeraman dengan beton. Ini digunakan untuk memperkuat struktur beton, seperti kolom, balok, dan plat beton. 2. Kawat Ikatan (Binding Wire) Kawat ikatan […]
Kawat beton terbuat dari bahan dasar baja karbon. Karakteristiknya tipis, lunak, lentur, tahan karat, dan sangat kuat. Dalam konstruksi bangunan, kawat ini dipakai untuk menguatkan serta mengikat rangka besi tulangan pada saat akan dicor. Selain memiliki diameter atau ketebalan yang bervariasi, kawat bendrat umumnya dijual secara kiloan dalam bentuk gulungan. Kawat beton juga memiliki banyak […]
Pipa besi seamless merupakan jenis pipa yang dibuat dari billet (logam padat lonjong) yang ditusuk di tengahnya sehingga menghasilkan rongga. Pembuatan pipa besi seamless sesuai dengan namanya, yaitu tanpa ada ‘jahitan’ atau sambungan yang biasanya terbentuk dari proses pengelasan. Pipa besi seamless banyak dicari karena memiliki banyak kelebihan. Di antaranya, yaitu pipa besi seamless lebih […]
DIRGAHAYU TNI 5 Oktober 2024 Selamat Memperingati Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober 2024 AM-BAJA Group pusat besi dan baja Semarang, kami menjual material bahan bangunan khususnya besi dan baja serta kami juga melayani jasa Konstruksi Bangun + Desain untuk Rumah, Ruko, Gedung dll. Kami menyediakan berbagai bahan bangunan mulai dari Besi Beton, Genteng, Galvalum, Spandek, […]
Manfaat Kawat Duri Keamanan Manfaat: Kawat duri memberikan lapisan perlindungan tambahan dengan menghalangi dan menyulitkan akses ke area yang dilindungi. Keunggulan: Efektif dalam mencegah intrusi dan meningkatkan keamanan. Ekonomis Manfaat: Dibandingkan dengan metode pengamanan lainnya, kawat duri relatif murah dan mudah dipasang. Keunggulan: Menawarkan solusi keamanan yang hemat biaya. Tahan Lama Manfaat: Terbuat dari bahan […]
Memilih Kawat Duri Untuk Pagar? Ketahui Beberapa Jenis Pilihannya Memilih Kawat Duri Dalam memilih kawat duri untuk pagar, alangkah baiknya kita mengetahui beberapa jenis pilihan kawat duri yang sesuai dengan kebutuhan. Kawat duri adalah salah satu tipe konstruksi pagar terbuat dari pelintiran 2 atau lebih kawat panjang yang dalam jarak tertentu diselingi puntiran potongan kawat dan ujungnya diarahkan tegak lurus […]
Selamat Memperingati Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober 2024 AM-BAJA Group pusat besi dan baja Semarang, kami menjual material bahan bangunan khususnya besi dan baja serta kami juga melayani jasa Konstruksi Bangun + Desain untuk Rumah, Ruko, Gedung dll. Kami menyediakan berbagai bahan bangunan mulai dari Besi Beton, Genteng, Galvalum, Spandek, Hollow, Besi Beton, Spandek […]
Jenis besi yang bentuknya hampir mirip atau menyerupai huruf U. Fungsi dari jenis besi tersebut yaitu untuk menutupi balok di bagian atap, sekaligus menjadi penopang di dinding bagian dalam dari suatu bangunan. Besi dengan jenis UNP cocok dipakai oleh tukang las dalam pembuatan rangka. Harga dari besi jenis UNP ini berbeda dengan jenis CNP. Besi […]